kata kata bijak orang sunda
Satu hal yang bisa diajarkan cinta untuk Anda adalah mengajarkan Anda untuk saling berbagi
Yang bikin bahagia itu bukan harta, tapi orang sekitar kita yang selalu bisa bikin nyaman.
Pemenang mengatakan "pasti ada cara yg lebih baik untuk mengerjakan."Pecundang mengatakan" saya biasa mengerjakan seperti itu.
Pecundang melihat hukuman dari kegagalan.pemenang melihat hsl dari kemenangan
Tidak seorangpun akan mengikuti anda jika anda tidak tahu kemana harus melangkah.
Dalam kehidupan ini kita tidak dapat selalu melakukan hal yang besar. Tetapi kita dapat melakukan banyak hal kecil dengan cinta yang besar.
Kamu hanya memiliki satu kehidupan dan satu kesempatan untuk melakukan hal-hal yang ingin kamu lakukan
Saat dimana kamu tidak mampu mengingat kapan hatimu terluka saat itulah adalah saat dimana kamu telah Pulih
Apabila kita takut gagal, itu berarti kita telah membatasi kemampuan kita
Kesalahan adalah pengalaman hidup, belajarlah darinya.
Tingkat Kedewasaan seseorang dilihat dari cara dia menghadapi dan menyelesaikan suatu masalah
Lebih mudah untuk menunjuk dgn jari daripada menawarkan tangan untuk membantu.*Anonim
Sedikit berbicara lebih baik daripada banyak bebicara, akan lebih baik lagi jika hanya membicarakan hal yang baik-baik saja.
Hidup efektif selama 33 tahun jauh lebih baik daripada hidup tidak produktif selama 100 tahun
Salah satu penemuan terbesar umat manusia adalah bahwa mrk bisa melakukan hal2 yg sebelumnya mrk sangka tdk bisa dilakukan.* Henry Ford
Sangat sulit untuk menemukan motivasi jika anda dalam keadaan tertekan. Maka dari itu Hilangkan beberapa perasaan negatif dalam diri anda
Jangan Pernah Menyerah karena sebentar lagi anda akan mencapai puncak kesuksesan
Jangan menunggu waktu yg tepat tuk melakukan hal yg baik. Jangan terus bertanya apa yg mungkin terjadi, beranikan diri!
Kejarlah Mimpi itu dgn BERANI MELANGKAH n TERUS BERUSAHA...Tidak ada yg MUSTAHIL ... Selagi masih ada WAKTU dan KESEMPATAN
0 Response to "kata kata bijak orang sunda"
Post a Comment